"PENGUATAN KOMUNITAS RELAWAN EMERGENSI KESEHATAN INDONESIA"

KERJASAMA KREKI & SUKU DINAS KESEHATAN

KOTA ADMINISTRASI JAKARTA TIMUR

11 Februari 2019 bertempat di Gedung Suku Dinas Kota Administrasi Jakarta Timur, KREKI kembali mengadakan pelatihan Bantuan Hidup Dasar (BHD) bagi masyarakat awam yang berdomisili di Jakarta TImur. Kegiatan yang dihadiri oleh 50 peserta yang berasal dari beberapa kecamatan, antara lain:

  • Pasar Rebo
  • Ciracas
  • Cipayung
  • Makasar
  • Kramat Jati
  • Duren Sawit
  • Cakung
  • Pulo Gadung
  • Matraman
  • Beberapa instansi lain seperti: Sudinkes Jaktim, FKSB, FKDM

Penguatan KREKI direncanakan akan terus dilakukan secara massal sosialisasi dan pelatihan dengan mengadakan kegiatan pelatihan dan sosialisasi mengelilingj kecamatan yang berada di Jakarta Timur. Jadilah bagian dari KREKI..!!!

Pembukaan Pelatihan Oleh DR.Dr. Supriyantoro Sp.P MARS selaku Ketua Umum KREKI

Ujian Akhir Pelatihan BHD KREKI

  Komentar

Komentar Hanya Untuk Member

Komentar hanya bisa dilakukan oleh member IndoHCF.
Belum memiliki akun? klik disini untuk membuat akun baru.

  Baca Juga

Pelatihan BHD KREKI bekerjasama Sudinkes Jaktim kepada relawan Aisiyah dan Indonesia Escourt Ambulance (IEA)

Pada tanggal 28-29 Januari 2019, Komunitas Relawan Emergensi Kesehatan Indonesia (KREKI) bekerjasama dengan Suku Dinas Kesehatan Kota Admin…

Peminatan Member IndoHCF Update 31 Mei 2019

Pada tanggal 28-29 Januari 2019, Komunitas Relawan Emergensi Kesehatan Indonesia (KREKI) bekerjasama dengan Suku Dinas Kesehatan Kota Admin…